|
Toko Pertanian Lmga Agro |
Apa bisa ini kita lakukan saat kemajuan teknologi serta pesatnya pembangunan Indonesia saat ini.
Pertumbuhan pertanian Indonesia saat ini terus mengalami kemajuan yang cepat serta menggembirakan. Bahkan DPR RI terus melarang untuk mengurangi anggaran bagi sektor pertanian.
Pemerintah Indonesia lewat Kementerian Pertanian juga sudah membuat program yang bertujuan untuk kemandirian pangan bagi negara.
Hal ini tentu telah banyak menyadarkan kepada kita bahwa betapa pentingnya ketahanan pangan bagi suatu negara dalam rangka untuk menyambung kesinambungan pembangunan.
Kementan bahkan sudah banyak melibatkan perguruan tinggi ternama seperti IPB untuk bisa membangun sistem korporasi pertanian yang sehat hingga bermanfaat bagi kemajuan bangsa.
Bahkan kini bapak Presiden Joko Widodo sudah membangun berbagai sarana terintegrasi bendungan, embung, sarana irigasi hingga Food Estate ( Lumbung Pangan ).
Kebijakan pemerintah yang semuanya bermuara pada kemandirian sumber pangan nasional akan jadi percontohan nasional. Saat ini Food Estate sudah ada pada lokasi : Kalimantan Tengah, Sumatera Utara, Sumetera Selatan, NTT hingga Papua.
Program tersebut jadi percontohan dalam menuju ketahanan pangan nasional lewat Food Estate. Jika ini sukses maka lokasi program Lumbung Pangan ini akan direplikasi ke sentra pangan yang lain.
Food Estate menjadi sentra produksi pangan yang terintegrasi pada suatu wilayah dari pertanian, perkebunan, peternakan hingga perikanan hingga pengolahan.
Hal ini untuk memenuhi kebutuhan pangan masyarakat Indonesia. Target kemandirian pangan : Padi, Jagung, Gula menjadi salah satu target utama dalam projek pangan ini.
Kemandirian pangan Indonesia semakin teruji dengan andanya perang Rusia dengan Ukranian. Karena kedua negara tersebut adalah penghasil gandum hingga biji - bijian penting yang lainnya.
Bahkan saat ini juga berkembang sistem pertanian modern yang banyak dikelola oleh kaum millenial. Dimana mereka sudah memanfaatkan kemajuan IT untuk mempermudah hingga memperkecil gagal panen dalam usaha mandiri bisnis pertanian.
Gambaran serta ilustrasi pertanian diatas menunjukkan kalau peluang usaha pertanian Indonesia terus mengalami kemajuan yang pesat.
Bahkan saat ini pusat pengembangan berkembang pada daerah luar Jawa guna mendukung perluasan produksi. Lokasi luar Pulau Jawa masih memiliki peluang besar lewat luas lokasi tanam. Rev. 05/04/23.
Pembangunan Pertanian Indonesia
|
Tanaman Padi Komoditas Pangan Indonesia |
Anggaran negara pada sektor pertanian yang terus bertambah menjadi salah satu titik harapan bagaimana Indonesia akan bisa mengelola potensi alamnya dengan lebih baik.
Bahkan kemajuan terbaru dalam pengelolaan pertanian di Indonesia sudah bisa mengubah serta mengembangkan hasil kelapa sawit.
Produk olahan tersebut sudah sukses menjadi bahan bakar Biodiesel B20. Bahkan kini sudah mulai penelitian ke arah B35 yang ramah lingkungan hingga mesin kendaraan.
Jika penelitian ini terus sukses maka bisa menjadi contoh pertanian yang sukses guna meningkatkan nilai guna minyak dari kelapa sawit kita.
Perkembangan hasil pertanian juga akan terus meningkat karena faktor hasil dari pembangunan bendungan pada berbagai daerah pusat serta pengembangan pertanian. Diharapkan bendungan akan memperluas area produktif penggunaan lahan nasional.
Kementerian Pertanian juga banyak membangun Toko Tani Indonesia yang berfungsi untuk distribusi hingga penjualan kebutuhan pokok bagi masyarakat dengan harga lebih murah.
Usaha hingga hasil pertanian juga akan terus meningkat dengan suksesnya pemerintah membangun Palapa Ring guna menunjang dan menyambung informasi nasional lewat internet.
Berbagai kemajuan akan bisa berubah jika masyarakat sudah bisa akses informasi dengan rata serta lancar.
Pelan namun pasti kita akan terus mengejar atau menyusul hingga kompetisi dengan negara dengan negara Asia Tenggara yang lain ( seperti Thailand, Vietnam ).
Kemajuan pertanian akan mampu menekan impor produk untuk kebutuhan masyarakat Indonesia. Bahkan ke depan Indonesia harus neraca impor - ekspor pertanian harus surplus. Indonesia harus jadi negara eksportir hasil pertanian.
Namun penulis yakin sepenuhnya dengan adanya dukungan pemerintah mulai presiden Jokowi - Jusuf Kalla hingga dilanjutkan bapak Jokowi - Ma"ruf Amin pembangunan pertanian akan terus mendapat porsi yang baik.
Bahkan informasi terkini DPR juga terus mendukung agar lebih besar bagi kemajuan Pertanian Indonesia. Pos anggaran yang besar dengan harapan mampu membuat Indonesia jadi negara yang mandiri pangan.
Bonus demografi dalam bidang pertanian kini mulai terasa. Komposisi petani kita mulai banyak di dominasi oleh petani usia muda dan produktif yang sebagian besar sudah melek teknologi informasi.
Hal ini menjadi faktor penting bagaimana kebutuhan akan solusi pemecahan masalah lapang akan bisa dengan cepat petani dapat dengan cara akses internet. Petani mudah akan lebih mudah beradaptasi dengan perkembangan zaman.
Perencanaan pemerataan serta mempersingkat jalur distribusi channel baik lewat jalur darat maupun laut ( dibangunkan Tol Laut ).
Tentu ke depan akan sangat membantu ketinggalan dan percepatan distribusi produk pertanian yang merata hingga seluruh Indonesia.
Hambatan dan mahal nya distribusi antar wilayah pulau besar maupun pulau kecil Indonesia menyebabkan perkembangan pasar dan produk pertanian juga ikut terhambat.
Saat ini penggunaan teknologi pertanian masih banyak dominan Jawa dan Sumatera. Hal ini menyebabkan petani lokasi daerah lain menjadi lambat untuk berkembang.
Juga lambat dalam mendapatkan sarana dan prasarana pertanian memadai dalam menghasilkan produk pertanian.
Rangkuman cerita pembangunan pertanian Indonesia diatas tentu akan mampu memberi solusi terbaik bagi kemajuan bangsa Indonesia yang tercinta ini.
Jika pemerintah lewat pembangunan pertanian Indonesia sudah sukses. Maka faktor ini menyebabkan produktivitas pertanian per satuan luas menjadi rendah dan beban biaya menjadi tinggi selesai. Ini semua akan teratasi dengan program pembangunan pemerintah yang sedang berjalan.
Usaha Toko Pertanian Tanpa Modal : Strategi dan Solusi
Pertanian adalah sektor yang penting bagi perekonomian negara Indonesia, hingga banyak orang yang berminat untuk memulai bisnis pada bidang ini.
Namun, memulai usaha toko pertanian dapat menjadi tantangan, terutama jika Anda tidak memiliki modal yang cukup.
Berikut adalah beberapa strategi dan solusi untuk memulai usaha toko pertanian tanpa modal :
1. Kerjasama dengan Petani Lokal
Kerjasama dengan petani lokal adalah cara yang efektif untuk memulai usaha toko pertanian tanpa modal.
Petani lokal biasanya memiliki banyak produk pertanian dengan kualitas terbaik serta siap untuk dijual. Anda dapat membeli produk mereka hingga menjualnya lewat usaha toko Anda dengan margin keuntungan yang layak.
Dengan kerjasama ini, Anda tidak perlu memikirkan biaya produksi dan pembelian bahan baku, sehingga bisa menekan kebutuhan modal yang anda butuhkan.
Anda juga dapat mempromosikan produk petani lokal kepada konsumen, yang akan membantu mereka memperluas pasar serta memperoleh pendapatan yang lebih baik.
2. Fokus pada Niche Pasar
Fokus pada niche pasar adalah salah satu cara untuk memulai usaha toko pertanian tanpa modal. Niche pasar adalah segmen pasar yang lebih kecil dan tertentu, seperti tanaman hidroponik, tanaman organik, atau bahan baku pertanian tertentu.
Dengan fokus pada niche pasar, Anda dapat memahami kebutuhan konsumen serta menawarkan produk yang sesuai dengan kebutuhan mereka.
Anda juga dapat membangun relasi yang baik dengan konsumen serta mempromosikan produk yang Anda jual secara efektif.
3. Gunakan Platform Online
Platform online seperti Tokopedia, Shopee, Blibli, JD.ID atau Bukalapak adalah cara yang baik untuk memulai usaha toko pertanian tanpa modal. Jika anda mampu bisa membuat e commerce sendiri.
Anda dapat membuka toko online serta menjual produk pertanian melalui platform tersebut tanpa harus memikirkan biaya sewa toko atau peralatan penjualan.
Dengan platform online, Anda juga dapat menjangkau konsumen dari berbagai wilayah tanpa harus memikirkan biaya pemasaran atau promosi.
Anda hanya perlu memastikan bahwa produk yang Anda jual berkualitas serta sesuai dengan kebutuhan konsumen.
Kuasai cara mengelola bisnis online pertanian dengan menggunakan semua fasilitas gratis ini. Hal ini bertujuan agar nama hingga produk usaha pertanian anda menguasai ranking 1 Google.
Hal ini bertujuan agar produk anda bisa mudah konsumen lihat serta akses. Sehingga akan terjadi transaksi jual beli dari produk pertanian anda.
Usaha Mandiri Bisnis Toko Pertanian Bagi Anda
Saat ini usaha dalam bidang pertanian ada beberapa bagian antara lain adalah :
- Budidaya tanaman secara langsung ( proses produksi ) atau sering disebut dengan bercocok tanam menjadi petani.
- Usaha pertanian dengan cara menjadi penyalur ( pedagang ) hasil produk pertanian seperti usaha dagang cabe, tomat, melon semangka serta banyak yang lain.
- Bisnis pertanian berkaitan dengan Teknologi Pasca Panen seperti membuat cabe pasta, usaha minuman segar ( Jus ), makanan kemas, pengolahan minyak sawit.
- Usaha pertanian dengan membuat dan menyediakan kebutuhan alat pertanian / mekanisasi pertanian ( alat dan sarana pertanian ), pupuk, benih, bibit tanaman serta yang lain atau tepatnya Toko Pertanian
Beberapa usaha yang saya sebutkan di atas adalah sebagian dari cara usaha dalam bidang pertanian yang bisa ditekuni oleh pembaca semua.
Tentunya ini harus kita sesuaikan dengan daya dukung ketrampilan, lingkungan hingga modal yang ada serta anda miliki. Jurusan pertanian ini akan menjadi pekerjaan yang menjanjikan jika kita kelola dengan baik.
Bahkan usaha pertanian ini akan terus hidup serta dibutuhkan selama manusia penghuni dunia ini masih makan nasi, jagung, sagu, melon, tomat, serta pepaya dan yang lainnya.
Melalui tulisan ini saya akan sedikit membuka wacana cara usaha dalam bidang pertanian di daerah potensi pertanian hanya dengan modal murah meriah hingga bisa berkelanjutan hingga mendapatkan keuntungan yang lumayan seperti layaknya usaha dengan modal besar.
Apalagi apabila tempat tinggal pembaca semua adalah daerah yang merupakan pusat pertanian. Namun petani nya masih sering mengalami kendala dalam mendapatkan benih, obat, pestisida, pupuk serta sarana pertanian.
Membangun usaha toko pertanian saat ini bisa kita lakukan tanpa modal! Tentu ini berkaitan dengan sistem perdagangan online yang terus berkembang. Mendirikan usaha toko pertanian sangat memungkinkan dijalankan tanpa modal dengan menjadi reseller.
Peluang ini juga semakin cerah karena saat ini Indonesia lagi ada pandemi Covid 19. Kondisi ini mengharuskan sebagian masyarakat bekerja dari rumah ( Work From Home ). Adanya Corona memaksa masyarakat untuk bisa menjalankan aktivitas secara online lebih produktif.
Maka tidak ada salahnya kalau pembaca semua menambah kocek pendapatan dengan menjadi penjual barang ( reseller ) produk pertanian bukan? Apakah anda berminat untuk menjalankan usaha pertanian tanpa modal ini?
Usaha Toko Pertanian Tanpa Modal Jadi Reseller
|
Jual Produk Pertanian Harga Murah |
Usaha toko pertanian dengan menjadi reseller produk kebutuhan petani ini hanya membutuhkan jiwa usaha ulet, jujur, tekun.
Juga kita harus terampil dalam menggunakan sarana internet, smartphone hingga sarana sosial media untuk menjual serta promosi barang yang akan kita jual.
Cara usaha itu adalah dengan menjadi reseller dari toko pertanian yang sudah ada dan dipercaya oleh petani di seluruh Indonesia seperti LMGA AGRO.
Apakah anda berminat jalankan usaha mandiri bisnis dalam bidang pertanian ini ? Segera hubungi team dari olshop Lmga Agro.
Dengan bergabung menjadi reseller LMGA AGRO maka pembaca semua akan mendapatkan barang yang lengkap serta terjamin kualitas produk.
Biar mudah dan untuk membangun kepercayaan anda dalam bisnis produk pertanian sebagai reseller. Maka langkah awal agar anda bisa menjual produk benih terlebih dahulu yang mudah, praktis handling serta pengirimannya yaitu di sub penjualan benih unggul dan hibrida.
Pengalaman lama bergerak dalam bidang pertanian menyebabkan Toko Pertanian LMGA AGRO selaku ( Agen, Dealer, Distributor, Resmi ) kini menjadi toko pertanian terdekat bagi petani.
Toko pertanian terdekat yang jual hingga melayani kebutuhan : pestisida, obat, pupuk, sparepart, alat pertanian hingga sarana pertanian lengkap dan murah.
Sebagai toko pertanian yang menjadi tempat belanja online pertanian petani maka team mandiri bisnis Lmga Agro memberi jaminan barang pasti datang. Jika anda kurang jelas bisa anda baca lewat FAQ toko Lmga Agro.
LMGA AGRO bisa dipercaya oleh semua toko pertanian dan petani di seluruh Indonesia dengan dibuktikan sudah banyak kiriman pesanan yang sudah dikirim mulai dari Sabang hingga Merauke.
Perjalanan usaha toko pertanian hingga menjadi mandiri bisnis yang terpercaya ini tentu melalui berbagai tantangan hingga cobaan.
Apakah anda berminat membangun usaha toko pertanian tanpa modal? Menjadi reseller produk pertanian dari Lmga Agro mungkin bisa menjadi salah satu solusi pada saat ini.
Cara Dan Strategi Usaha Toko Pertanian Jadi Reseller Sukses
Kini anda bisa menjadi reseller dengan cara membangun brand usaha nama anda dengan mudah. Marketplace seperti : Bukalapak, Shopee, Tokopedia, Blibli, serta Lazada menyediakan fasilitas bagi anda yang mau punya usaha bisnis pada E Commerce.
Marketplace menjadi salah satu pasar besar cara online yang kini lengkap menyediakan semua kebutuhan masyarkat. Pembaca semua bisa mengawali bisnis online lewat marketplace tersebut.
Cara dan strategi ini banyak sudah dijalankan anggota reseller kami yang selama ini berhasil menjual produk pertanian.
Hanya dengan memasang display produk yang menarik lewat market place reseller usaha toko pertanian mereka bisa meraih untung.
Anda bisa contoh hingga modifikasi cara hingga strategi dari reseller usaha toko pertanian kami yang sukses berjualan lewat market place.
Anda bisa promosikan dengan lebih intensif lewat sosial media seperti : Facebook, Instagram, Twitter, Pinterest hingga sosial bookmark yang anda miliki bahkan iklan gratis.
Jika anda sudah sudah ada hasil atau ada dana lebih maka bisa menggunakan iklan berbayar ( SEM ) seperti Google Ads, Facebook Ads, Instagram Ads, serta Pinterest Ads serta sarana iklan online yang lain.
Jika anda terampil dalam dunia teknologi informasi maka anda bisa membangun toko online atau website usaha toko pertanian sendiri. Anda bisa jadi reseller dengan anda ambil produk dari toko Lmga Agro. Mudah bukan??
Gunakan energi serta ketrampilan SEO anda dalam mengelola usaha reseller pertanian anda sehingga bisa menekan biaya alokasi iklan.
Anda bisa belajar dari banyak master SEO yang materinya bisa anda dapatkan gratis lewat Google, jika ingin visual bisa lewat YouTube.
Toko pertanian Lmga Agro sebagai toko pertanian terdekat petani, siap kirim ke seluruh Indonesia dengan jaminan barang pasti datang. Team mandiri bisnis kami juga memberi jaminan uang anda kembali 100 %, jadi akan aman buat anda.
Apabila ingin menjadi reseller produk pertanian maka silakan bergabung dengan LMGA AGRO dengan menghubungi CP Bpk. Budi Telp. 082 141 747 141 atau SMS/WA : 0812 5222 117.
Semoga sedikit tulisan tentang membangun usaha toko pertanian tanpa modal ini mampu memberi inpirasi bisnis baru bagi pembaca semua. Terima kasih dan salam sukses dari LMGA AGRO.
Saya mau tanya puradan yang merk rabby g10 ada gk
BalasHapus