Pupuk Fermentasi Padat |
Cara mencegah layu budidaya melon di musim penghujan dapat meningkatkan hasil panen. Cara mencegah layu harus dikuasai oleh petani. Cara menanam melon kita mulai dengan pemilihan benih bibit melon terbaik.
Banyak pertanyaaan yang muncul pada kalangan petani saat ini dalam salama berkebun tanaman melon, terutama saat kita jalankan pada musim hujan.
Apa penyebab layu pada tanaman melon, apakah layu fusarium dan bakteri bisa diobatai?Apakah layu fusarium menular? Ini adalah sebuah misteri bagi sebagian petani hingga pelaku usaha mandiri bisnis berkebun tanaman melon.
Apalagi jika kita budidaya melon saat musim hujan. Tentu rasa kuatir ini akan terus mencul di benak petani. Musim hujan atau musim basah adalah musim dimana curah hujan akan lebih tinggi dari biasanya dalam jangka waktu tertentu secara tetap.
Cuaca hujan atau saat peralihan biasanya akan sulit kita prediksi. Pada kondisi seperti ini maka tanaman akan sangat rentan terserang layu baik jamur maupun bakteri.
Pada saat musim hujan maka cuaca hari ini serta cuaca besok akan sangat susah kita prediksi.Cuaca sekarang yang panas biasa berubah secara tiba - tiba jadi hujan.
Jika anda tanam melon dan menemukan musim seperti ini maka menguasai cara mencegah dan mengendalikan tanaman layu jadi hal penting.
Cara mencegah layu tanaman melon petani harus menguasai serta memahami agar bisa panen dengan sukses. Hal ini tidak lepas karena serangan penyakit layu akibat jamur hingga bakteri pada tanaman melon ini sangat tinggi.
Maka petani harus penya solusi yang tepat agar usaha mandiri bisnis dari tanaman melon ini bisa jadi usaha yang menjanjikan bagi petani. Adanya gangguan hingga kendala layu pada tanaman melon petani akan menyebabkan peluang gagal jadi tinggi.
Salah satu tips sukses dalam menanam benih melon di musim penghujan adalah menguasai cara mencegah layu tanaman melon yang kita tanam.
Dengan dasar itu maka kami akan sedikit mengulas pada artikel ini bagaimana cara mencegah layu di tanaman melon secara maksimal. Serta pelaksanaanya bisa petani lakukan secara dini sehingga persen tanaman yang layu akan semakin kecil.
Menanam Melon di Musim Penghujan
Maka tidak mengherankan kalau saat ini banyak petani yang ingin menguasai cara tanam melon musim hujan. Dengan cara budidaya melon yang baik dan benar petani bisa memperoleh hasil budidaya melon secara maksimal.
Cara tanam melon musim hujan yang baik dan benar tersebut salah satunya adalah cara mencegah layu tanaman melon secara dini. Dengan menguasai tips cara mencegah layu tanaman secara dini maka kerugian pada petani semakin bisa kita tekan.
Cara mencegah layu saat budidaya tanaman melon harus kita lakukan secara terpadu. Cara pencegahan ini meliputi : sejarah lahan, pengolahan lahan, proses pembuatan dan penggunaan pupuk kandang, pemeliharaan tanaman melon, pemupukan dasar dan susulan, pengaturan jarak tanam.
Cara mencegah layu saat budidaya tanaman melon harus kita lakukan secara terpadu. Cara pencegahan ini meliputi : sejarah lahan, pengolahan lahan, proses pembuatan dan penggunaan pupuk kandang, pemeliharaan tanaman melon, pemupukan dasar dan susulan, pengaturan jarak tanam.
Mari kita bahas satu persatu cara mencegah layu dalam cara tanam melon musim hujan. Sehingga petani semua bisa melakukan aktivitas menanam melon walaupun musim penghujan.
Sejarah Lahan Lokasi Untuk Budidaya Melon
Cara mencegah layu adalah dengan mengetahui sejarah lahan yang akan kita gunakan untuk menanam benih melon. Apalagi kalau lahan tersebut lahan sewa.
Jangan pernah menggunakan lahan yang sebelumnya sudah pernah untuk tanaman yang satu famili. Hal ini akan memperbesar peluang tanaman terserang penyakit layu.
Cara Mencegah Layu Budidaya Melon
Ini akan susah untuk kita duga dan kendalikan. Karena itu salah satu cara mecegah layu budidaya melon yang efektif adalah mengetahui sejarah penggunaan lahan.
Cara mencegah layu tanaman melon musim hujan dilarang menanam tanaman satu famili atau satu penyakit. Tanaman itu antara lain adalah : tembakau, semangka, blewah, waluh, cabai, tomat, terong hingga timun.
Cara mencegah layu tanaman melon musim hujan dilarang menanam tanaman satu famili atau satu penyakit. Tanaman itu antara lain adalah : tembakau, semangka, blewah, waluh, cabai, tomat, terong hingga timun.
Maka menghindari secara sejak awal tanaman satu famili dan satu penyakit adalah cara mencegah layu terbaik yang bisa kita usahakan oleh petani. Maka dengan cara ini petani aman bisa melakukan budidaya tanaman melon musim penghujan tanpa takut terserang layu.
Baca Juga : Melon Madesta, melon orange tahan virus
Cara mencegah layu juga termasuk memilih lahan harus mempunyai kemiringan lahan yang tidak sama. Kemiringan lahan yang tidak sama adalah cara mencegah layu yang baik.
Karena nanti lahan tidak akan ada genangan air. Genangan air menyebabkan pH tanah turun dan tanaman melon yang kita tanam akan mengalami kematian karena serangan layu.
Pengolahan Lahan Budidaya Melon Musim Penghujan
Cara mencegah layu budidaya melon saat musim hujan yang kedua adalah pengolahan lahan. Cara pengolahan lahan akan sangat menentukan tanaman melon yang kita tanam sehat atau akan banyak masalah. Setelah kita tahu sejarah lahan yang kita gunakan.
Kita menggunakan tanah yang lahannya jelas bagi kita. Pengolahan lahan yang benar adalah salah satu cara mencegah layu yang bisa petani lakukan. Pertanyaannya sekarang adalah bagaimana mengolah lahan secara benar sehingga penyebab layu yaitu jamur dan bakteri bisa mati.
Cara Mencegah Layu Tanaman Melon Lewat Pengolahan Lahan
1. Membajak dan Menjemur Lahan
Cara mencegah layu yang efektif dengan cara membajak lahan dan membaliknya. Kemudaian lahan kita balik sehingga lapisan tanahnya berubah. Jangan lupa setelah membajak lahan dengan rotari sehingga butiran tanahnya semakin halus.
Hal ini untuk menghindari tanah yang kita tanam melon tidak pecah - pecah. Tanah yang pecah - pecah akan menyebabkan layu karena akar terputus dan luka. Sehingga jamur dan bakteri akan masuk dan tanaman menjadi layu.
Menjemur lahan setelah kita lakukan pembajakan adalah cara yang efektif untuk membunuh jamur dan bakteri yang ada dalam tanah. Penjemuran bisa kita lakukan minimal 2 minggu sehingga akan efektif menekan jamur dan bakteri dalam tanah
Menjemur lahan setelah kita lakukan pembajakan adalah cara yang efektif untuk membunuh jamur dan bakteri yang ada dalam tanah. Penjemuran bisa kita lakukan minimal 2 minggu sehingga akan efektif menekan jamur dan bakteri dalam tanah
2. Pembuatan Bedengan dan Saluran Air
Cara mencegah layu dalam menanam benih melon pada musim hujan dengan cara membuat bedengan dan saluran air secara benar.
Bedengan tanaman saat kita menanam melon saat musim hujan toko pertanian LMGA Agro selalu menganjurkan menggunakan ukuran 1 meter.
Dengan bedengan yang lebar kita harapkan kita bisa membuat jarak tanam yang ideal saat kita tanam musim penghujan.
Jarak tanam Ideal untuk menanam melon di musim penghujan adalah 70 x 70 Cm. Dengan jarak itu maka siskulasi udara menjadi lancar sehingga lingkungan mikro tanaman melon tidak terlalu lembab.
Baca Juga : Melon Golden Aroma Buah Besar Andalan Petani
Cara mencegah layu dalam budidaya melon pada hujan adalah dengan membuat saluran air yang baik. Saluran air yang baik yang bisa mencegah tanaman layu adalah meliputi lebar saluran, kedalaman saluran serta kemiringan saluran.
Cara Mencegah Layu Menanam Melon
Dengan mengatur saluran drainasi secara benar adalah salah satu cara mencegah layu yang bisa di lakukan oleh petani sejak awal. Jangan lupa kemiringan saluran air harus kita buat berbeda sehingga air hujan yang masuk bisa mengalir dengan sempurna tanpa meninggalkan genangan.
Kegiatan tersebut adalah tata cara dalam pengolahan lahan dalam budidaya menanam melon di musim penghujan dalam rangka cara mencegah layu.
- Proses Pembuatan Dan Penggunaan Pupuk Kandang
Proses pembuatan pembuatan dan penggunaan pupuk kandang sangat mempengaruhi kelayuan tanaman melon pada saat musim penghujan. Cara mencegah layu tanaman melon di musim penghujan salah satunya dengan proses pembuatan pupuk kandang secara benar melalui proses fermentasi. Dengan cara kita proses fermentasi maka pupuk kandang akan kaya nutrisi serta jamur sehingga bakteri dalam pupuk yang merugikan akan mati.
Dengan menggunakan pupuk kandang yang sudah proses fermentasi standar LMGA AGRO, kami yakin tanaman melon anda akan bebas layu serta produksi maksimal walau tanam musim hujan sekalipun.
- Keuntungan dan keunggulan pupuk kandang yang sudah kita proses dengan cara standar toko pertanian LMGA AGRO mempunyai keunggulan.
- Tanaman menjadi sehat dan tidak mudah terserang layu jamur hingga bakteri.
- Cara mencegah layu paling efektif pada budidaya melon di musim penghujan.
- Penggunaan pupuk serta pestisida kimia akan rendah, karena tanaman sehat akibat nutrisi yang lengkap.
- Tanah akan kaya nutrisi mikro dan makro sehingga tanaman melon bisa produksi maksimal.
- Nutrisi tanaman akan tersedia dalam waktu yang lama dan mempermudah penyerapan pupuk kimia.
- pH tanah untuk budidaya melon akan normal walau kita tanam saat musim hujan.
- Efektif menekan layu dengan keberhasilan sampai 80 % .
Tips Cara Mencegah Layu Tanaman Melon LMGA Agro
Maka kami selalu menganjurkan kepada semua petani binaan toko pertanian LMGA AGRO di seluruh Indonesia untuk menggunakan pupuk fermentasi. Sekarang petani mana yang tidak ingin tanaman melonnya terbebas dari serangan layu saat tanam pada musim penghujan.
Cara pembuatan pupuk fermentasi padat standar LMGA AGRO link bisa buka disini : Cara pembuatan pupuk Fermentasi padat.
Kami merekomendasikan penggunaan pupuk kandang fermentasi untuk penanaman melon 1 Ha adalah 3 Ton. Dengan dosis fermentasi ini kami yakin bisa menjadi cara mencegah layu tanaman melon secara efektif.
Cara pembuatan pupuk fermentasi padat standar LMGA AGRO link bisa buka disini : Cara pembuatan pupuk Fermentasi padat.
Kami merekomendasikan penggunaan pupuk kandang fermentasi untuk penanaman melon 1 Ha adalah 3 Ton. Dengan dosis fermentasi ini kami yakin bisa menjadi cara mencegah layu tanaman melon secara efektif.
- Pemeliharaan Tanaman Melon Di Musim Penghujan
Cara mencegah layu dalam menanam melon pada musim penghujan salah satunya terletak pada pemeliharaan tanaman. Pemeliharan tanaman yang saya tekankan adalah kecepatan dan ketepatan mengambil tindakan saat ada gejala layu. Tindakan harus segera kita lakukan misalnya agar tidak tanaman terlambat dan mati. Siklus serangan jamur dan bakteri pada tanaman melon adalah 2 hingga 3 hari. Setelah itu maka tanaman akan menunjukkan layu permanen. Kalau sudah begitu maka tindakan pengobatan tidak akan bisa efektif.
- Pemupukan Dasar Dan Susulan Budidaya Tanaman Melon
Pemupukan pupuk dasar agar berfungsi sebagai cara mencegah layu tanaman melon adalah dengan mengurangi jumlah pupuk Nitrogen. Pemberian pupuk Nitrogen saat aplikasi pupuk dasar menyebabkan tanaman mudah layu. Selain itu buah melon akan menjadi mudah terserang cacar buah. Budidaya melon di musim penghujan pupuk yang bisa kita tambahkan adalah yang mengandung Kalium dan Phosphat. Begitu juga saat aplikasi pupuk susulan harus kita tinggikan pupuk yang mengandung Kalium dan Phosphat.
Cara Mencegah Layu Melon Dengan Pemupukan Yang Benar
Cara pemberian pupuk susulan dan pupuk dasar di tanaman melon bisa anda baca di artikel saya. Semua sudah sayu tulis lengkap.Baca Juga : Cara Budidaya melon Erna bagi petani pemula
- Pengaturan Jarak Tanam Dalam Budidaya Tanaman Melon
Cara mencegah layu dalam Budidaya tanaman melon di musim penghujan salah satunya dengan pengaturan jarak tanam. Toko pertanian LMGA AGRO selalu menganjunkan kepada petani binaannya untuk tanam melon minimal dengan jarak 70 x 70 Cm saat musim penghujan. Hal ini bertujuan agar udara bisa berhembus dengan lancar sehingga kelembaban lingkungan akan normal. Lingkungan mikro tanaman yang terlalu lembab menyebabkan seringkali layu, cacar buah dan becak daun menjadi tinggi.
Baca Juga : Jual Benih Melon Lengkap
Tulisan di atas adalah usaha yang bisa kita lakukan dalam rangka cara mencegah layu saat kita menanam tanaman melon saat musim hujan.
Pertanyaan sekarang adalah bagaimana kalau cara di atas sudah kita usahakan namun tanaman tetap ada yang terserang layu?
Kita akan ulas tentang pencegahan dengan menggunakan obat anti layu ARASHI ala toko pertanian LMGA AGRO.
- Cara Mencegah Layu Budidaya Melon Dengan Arashi
Cara ini sebenarnya adalah cara mencegah layu rahasia kami. Namun saat ini kami mau berbagi dengan tujuan tanaman melon petani semua tidak mengalami kematian akibat serangan jamur dan bakteri. Tahukan anda bahwa kerugian terbesar dan penyakit utama dalam budidaya melon saat musim penghujan adalah layu Jamur dan bakteri. Kerugian akibat kematian layu pada tanaman melon kalau tanam di musim penghujan bisa 50 - 60 %.
Cara mencegah layu menggunakan obat layu fusarium pada tanaman melonbisa kita lakukan dengan cara mengocor ( menyiram ) tanaman pada pangkal batang tanaman melon. Dosis Arashi untuk pencegahan adalah 0.5 Gram per liter tanaman dengan volume 200 Ml ( 1 Gelas Aqua ).
Aplikasi fungisida untuk tanaman melon dengan cara tunggal tidak boleh kita campur dengan obat atau pupuk kimia lain. Aplikasi Arashi obat anti layu adalah pagi hari dan maiksimal jam 09.30.
Kegiatan pengocoran tanaman ini kita lakukan saat tanaman melon berumur : awal pindah tanam, 30 hari setelah tanam, 55 hari setelah tanam. Kalau masih terjadi layu maka dapat kita lakukan tindakan pengocoran tanaman dengan dosis 1 Gram per liter.
Arashi obat anti layu bisa bisa anda beli lewat toko pertanian online LMGA AGRO dengan mudah. Kami siap mengirim ke seluruh Indonesia dengan cepat dan tepat waktu. Kami memberi jaminan barang pasti datang atas barang yang lewat tempat kami.
Arashi obat anti layu bisa bisa anda beli lewat toko pertanian online LMGA AGRO dengan mudah. Kami siap mengirim ke seluruh Indonesia dengan cepat dan tepat waktu. Kami memberi jaminan barang pasti datang atas barang yang lewat tempat kami.
Baca Juga : Benih melon Erna tahan virus jagoan baru petani
Demikian sekilas Tips dan trik cara mecegah layu apabila anda ingin menanam melon dimusim penghujan. Apabila pembaca semua kesulitan dalam memahami artikel ini bisa anda tanyakan lewat Toko pertanian LMGA AGRO.
Kami siap membantu anda sampai anda sukses. Selain menjual semua kebutuhan pertanian seperti benih, pestisida, alat pertanian dan sarana pertanian. Kami juga menyediakan layanan Konsultasi Gratis Budidaya tanaman hortikultura bagi anda.
Layanan konsultasi cara mencegah layu saat budidaya melon bisa anda dapatkan dengan menghubungi kami. Untuk layanan konsultasi lewat telepon CP. Budi Hp. 082 141 747 141 khusus layanan SMS / WA : Hp. 0812 5222 117.
Layanan konsultasi cara mencegah layu saat budidaya melon bisa anda dapatkan dengan menghubungi kami. Untuk layanan konsultasi lewat telepon CP. Budi Hp. 082 141 747 141 khusus layanan SMS / WA : Hp. 0812 5222 117.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Jika anda ingin komentar Gunakan alamat email yang jelas ( Jangan Anonymous ). Mohon komentar secara bijak dan sesuai bahasan.